e. PictoBlox IDE

 e. PictoBlox IDE



PictoBlox adalah integrated Development Environment (IDE) yang digunakan untuk pemrograman Arduino secara visual. Ini adalah Perangkat lunak yang memudahkan pemrograman Arduino, terutama bagi pemula. Adapun dengan PictoBlox, kalian dapat membuat kode dengan menarik dan manjatuhkan blok pemrograman, mirip dengan konsep "scratch" dan "block koding".


Komentar

Postingan populer dari blog ini